Apa Itu Cushion dan Kegunaannya?
Apa kamu pernah bertanya-tanya, apa itu cushion? Cushion adalah produk makeup yang kegunaannya bisa dipakai untuk membuat complexion di wajah. Kalau kamu beauty and makeup enthusiast, pasti kamu sudah tidak asing dengan cushion yang bisa menjadi salah satu base makeup seperti foundation, BB Cream, CC…
Racun Bedak Padat Bagus dan Tips Menggunakannya
Bedak padat atau pressed powder yang bagus merupakan salah satu produk makeup yang praktis, ringkas, tapi tetap memberikan hasil yang maksimal. Coverage-nya yang tinggi hanya dengan 1 produk seperti menggunakan cushion atau foundation, membuat bedak padat dipilih untuk mendapatkan makeup yang mampu menyamarkan noda-noda di…
Bedak yang Cocok untuk Kulit Kering Tanpa Cakey
Penggunaan bedak yang cocok untuk kulit kering tetap dibutuhkan meski produksi minyak atau sebum pada wajah tidak terlalu banyak dan membuat makeup jadi lebih mudah luntur. Memakai bedak untuk kulit kering sendiri untuk memastikan bahwa makeup yang digunakan tidak akan bergeser dan membuatnya terlihat…
Rekomendasi Bedak yang Cocok untuk Kulit Kering dari Produk Lokal
Penggunaan bedak yang cocok untuk kulit kering tetap dibutuhkan meski produksi minyak atau sebum pada wajah tidak terlalu banyak dan membuat makeup jadi lebih mudah luntur. Memakai bedak untuk kulit kering sendiri untuk memastikan bahwa makeup yang digunakan tidak akan bergeser dan membuatnya…
Pilih Bedak Padat yang Bagus untuk Kulit Kering
Bedak padat yang bagus untuk kulit kering agar tidak semakin memperlihatkan dry patches atau area kering pada kulit memang membutuhkahkan perhatian ekstra. Pasalnya jika tidak berhati-hati, makeup bisa terlihat cakey dan crack atau makeup pecah-pecah. Kondisi kulit kering sendiri bisa kamu tandai dari beberapa…
Tips Memilih Bedak untuk Kulit Berminyak
Memilih bedak untuk kulit berminyak tidak bisa asal kamu lakukan, karena apabila tidak sesuai, bisa membuat makeup jadi lebih mudah luntur dan tidak awet. Selain itu, minyak berlebih pada kulit bisa membuat wajah terlihat lengket dan mengkilap, serta membuat makeup lebih mudah oksidasi hingga bisa…
Cara Memilih Bedak Tabur untuk Kulit Berminyak
Memilih bedak tabur untuk kulit berminyak merupakan salah satu cara memiliki makeup yang awet, tidak mudah luntur dan mampu membantu untuk mengontrol minyak. Dengan menggunakan bedak yang tepat, makeup menjadi tidak mudah luntur karena produksi sebum berlebih pada kulit. Namun kamu harus hati-hati, dengan penggunaan…
Tips Memilih Loose Powder Lokal untuk Kulit Kering
Tips memilih loose powder lokal untuk kulit kering belakangan menjadi perbincangan bagi beauty enthusiast. Seiring berjalannya waktu, pilihan akan produk-produk lokal khususnya untuk produk kecantikan semakin bertambah dan bisa kamu sesuaikan dengan kebutuhan dan jenis kulit kamu, tidak terkecuali untuk bedak. Loose powder atau…
Pilih Bedak Tabur Non Comedogenic untuk Kulit Berjerawat
Pilih bedak tabur non comedogenic untuk kulit berjerawat, merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mendapat makeup yang halus meskipun masih ada beberapa jerawat. Banyak hal yang harus diperhatikan supaya kondisi kulit tidak semakin parah. Apabila pemilihan produk dilakukan sembarangan, kandungan kimia pada makeup ditakutkan…
Tips Mendapatkan Makeup Tahan Lama Saat Pakai Masker
Siapa yang tidak ingin mendapatkan makeup tahan lama saat pakai masker? Banyak sekali kebiasaan dan pola hidup baru yang sudah kita jalani selama pandemi. Bukan aneh jika ada masalah yang muncul bersama pola hidup baru itu, salah satunya adalah makeup yang mudah sekali bergeser dan…